Hoegeng Award 2023 Kembali Digelar. Polisi yang Selalu Berbuat Baik dan Berinovasi Bakal Dapat Penghargaan

- 27 Januari 2023, 17:50 WIB
Kadiv Humas Polri, Irjen Pol Dedi Prasetyo
Kadiv Humas Polri, Irjen Pol Dedi Prasetyo /PMJ News

BERITA MANDALIKA - Penyelenggaraan Hoegeng Award pertama pertama kali dicetuskan Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo. 

 

Hal ini dilakukan untuk mendorong personel Polri untuk selelu berbuat baik kepada masyarakat dan terus berinovasi.

 

Hoegeng Awards 2023 kembali diadakan lagi untuk mewujudkan hal tersebut.

 

Sedangkan menurut Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dedi Prasetyo di Jakarta pada Selasa lalu mengatakan latar belakang penghargaan Hoegeng Awards ini bermula ketika hastag #percumalaporpolisi viral di aplikasi Twitter.

 

Penyelenggaraan Hoegeng Award pertama kali dicetuskan oleh Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo saat rapat kerja dengan Komisi III pada Januari 2022," ucap Dedi dilansir dari Antara.

Halaman:

Editor: Hayyan

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah