Pemerintah NTB Hibahkan Laham Seluas 5000 Are Untuk Bangun PTTUN Mataram

- 13 Januari 2023, 08:40 WIB
Sekertaris Daerah Provinsi NTB Lalu Gita Ariadi (kanan)
Sekertaris Daerah Provinsi NTB Lalu Gita Ariadi (kanan) /Ntbprov.go.id/

 

 

BERITA MANDALIKA - Pemerintah Provinsi NTB mendukung hadirnya Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara (PTTUN) di Provinsi Nusa Tenggara Barat.

Pemprov NTB menyatakan komitmennya untuk menghibahkan lahan selus 5000 are sebagai tempat berdirinya kantor PTTUN dan rumah dinas. 

 

Hal tersebut disampaikan Sekertaris Daerah Provinsi NTB  Lalu Gita Ariadi saat menerima Ketua dan Wakil Ketua Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara (PTTUN) Mataram terkait Permohonan Hibah Tanah, Penyediaan Lahan Gedung Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negeri Mataram, di ruang kerjanya Kamis 12 Januari 2023 kemarin.

 

"Kami mendukung kehadiran PTTUN Mataram. Oleh karena itu kami komitmen untuk memberikan lahan kantor yang representatif," tutur Sekds NTB.

 

Halaman:

Editor: Hayyan

Sumber: ntbprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah