Air Terjun Mangku Kodek Jadi Destinasi Wisata Tersembunyi di Bawah Gunung Rinjani

- 22 Mei 2023, 22:40 WIB
air terjun mangku kodek
air terjun mangku kodek /Sumber instagram @dominiquediyose/

MANDALIKA PIKIRAN RAKYAT - Air Terjun Mangku Kodel jadi destinasi wisata yang wajib dikunjungi di Sembalun. 

Air terjun ini berada di Kecamatan Sembalun, Desa Sajang, Kabupaten Lombok Timur dan kira-kira berjarak 102 km dari kota Mataram.

Meski Air Terjun Mangku Kodek cukup jauh, tapi tenang kelelahan itu bakal terbayar tuntas jika sudah sampai ke sana.

Yang bikin menarik Air Terjun Mangku Kodek punya dua bebatuan yang mengimpitnya, yang membuatnya terlihat unik dan berbeda daripada air terjun lainnya. 

Untuk sampai ke Air Terjun Mangku Kodek, wisatawan butuh sengat juang yang keras dan harus rela basah-basah untuk sampai ke sana.

Tapi tenang kekelahan itu bakal terbayar tuntas dengan keindahan alamnya, seperti air bewarna biru, tebing menjulang tinggi dan kehijauan semak belukar yang alami. ***

 

 

Editor: Hayyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah