Di Indonesia Terdapat 10 Provinsi Penghasil Jagung Terbesar, Salah Satunya NTB

- 14 September 2022, 13:25 WIB
Ilustrasi jagung
Ilustrasi jagung /Pixabay/muhammad aamir akhter/


BERITA MANDALIKA - Jagung merupakan tanaman pangan yang bisa tumbuh dimana saja, sehingga banyak daerah yang menjadi penghasil jagung terbesar di Indonesia.


Dikutip dari instagram @bisnisindonesia_id, inilah 10 provinsi penghasil jagung terbesar di Indonesia :


1. Jawa Timur
Luas lahan panen sebesar 1,19 juta hektare dan menghasilkan 5,37 juta ton jagung pertahun.


2. Jawa Tengah
Luas lahan panen sebesar 614,3 ribu hektare dan menghasilkan 3,18 juta ton jagung pertahun.


3. Lampung
Luas lahan panen sebesar 474,9 ribu hektare dan menghasilkan 2,83 juta ton jagung pertahun.


4. Sumatera Utara
Luas lahan panen sebesar 359,6 ribu hektare dan menghasilkan 1,83 juta ton jagung pertahun.


5. Sulawesi Selatan
Luas lahan panen sebesar 377,7 ribu hektare dan menghasilkan 1,82 juta ton jagung pertahun.


6. Nusa Tenggara Barat
Luas lahan panen sebesar 283 ribu hektare dan menghasilkan 1,66 juta ton jagung pertahun.


7. Jawa Barat
Luas lahan panen sebesar 206,7 ribu hektare dan menghasilkan 1,34 juta ton jagung pertahun.


8. Sulawesi Utara
Luas lahan panen sebesar 235,5 ribu hektare dan menghasilkan 0,92 juta ton jagung pertahun.

Halaman:

Editor: Hayyan

Sumber: instagram @bisnisindonesia_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x