Inilah Tanda Jika Anda Mengalami Trauma Dalam Hidupnya

- 18 September 2022, 15:42 WIB
Ilustrasi trauma masa kecil.
Ilustrasi trauma masa kecil. /Pexels/Pixabay/

 

BERITA MANDALIKA - Trauma merupakan hal yang sering dialami kebanyakan orang, entah trauma dengan kejadian, ataupun yang lainnya.

Umumnya, seseorang akan menghindar dari segala hal yang bisa menyebabkan trauma.

Dikutip dari instagram @dokterparenting-id, berikut adalah tanda jika anda hidup dalam trauma :

1. Anda memiliki pikiran mengganggu yang membanjiri isi kepala. Anda bahkan dapat menghidupkan kembali kejadian tersebut secar visual.

Bahkan anda bisa berulang kali bermimpi buruk tentang kejadian tersebut.

2. Anda cenderung menghindari segala sesuatu yang menyerupai atau berhubungan dengan kejadian yang membuat anda trauma.

Misalnya anda menghindari acara, atau menghindari sebuah tempat, bahkan seseorang.

3. Anda mungkin mengembangkan kebiasaan tidak sehat untuk membantu menenangkan diri atau membuat diri mati rasa terhadap perasaan negatif yang muncul.

Halaman:

Editor: Hayyan

Sumber: instagram @dokterparenting.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah