Hati-Hati Jika Keseringan Terpapar Cahaya Ponsel, Bisa-Bisa Terkena 3 Masalah Ini

- 29 September 2022, 21:38 WIB
Ilustrasi Pengguna Ponsel
Ilustrasi Pengguna Ponsel /Jurnal Ngawi /

BERITA MANDALIKA - Ponsel yang biasa kita gunakan sehari-hari menghasilkan sinar biru. Sinar biru ini sangat berbahaya jika kita terpapar terlalu lama.

Meskipun sumber sinar biru biatan manusia pada ponsel memiliki kadar yang kecil, tapi menatap layat dalam waktu yang lama akan bermasalah bagi kesehatan.

Dikutip dari instagram @mediasehatku, berikut adalah 3 masalah kesehatan tersebut :

1. Penglihatan terganggu

Sinar biru bisa membuat mata kelelahan. Ciri-cirinya adalah pandangan yang buram, mata kering, leher dan kepala sakit.

Pancaran sinar biru dalam jangka panjang bisa membuat lensa mata mengalami penurunan transparansi atau perubahan warna yang dapat menyebabkan pembentukan katarak.

2. Mengganggu pola tidur

Bermain ponsel sebelum tidur dapat merusak kualitas tidur itu sendiri. Sebab sinar biru yang terpancar membuat mata tetap terjaga.

Hal ini terjati karena kinerja hormon melatonin sebagai pemicu ras kantuk terganggu dan membuat mata susah terpejam.

Halaman:

Editor: Hayyan

Sumber: Instagram @mediasehatku


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah