Tahun Baru Islam 1444 Hijriah 1 Muharram 2022 Jatuh Hari Apa? 30 atau 31 Juli 2022? Simak Penjelasannya

- 28 Juli 2022, 21:11 WIB
Ilustrasi ucapan. Inilah kumpulan ucapan selamat Tahun Baru Islam 1444 H.
Ilustrasi ucapan. Inilah kumpulan ucapan selamat Tahun Baru Islam 1444 H. /Freepik/Muharram

 

BERITA MANDALIKA - Menyimak penjelasan kapan 1 Muharram 2022 (Tahun Baru Islam 1444 Hijriah) jatuh. Apakah tanggal 30 atau 31 Juli 2022?

Sebentar lagi umat muslim di seluruh dunia akan merayakan 1 Muharram 2022 yang dikenal juga sebagai Tahun Baru Islam 1444 Hijriah.

Tetapi hingga kini, Kementerian Agama (Kemenag) masih belum mengumumkan 1 Muharram 2022 akan jatuh pada hari apa.

Hal ini membuat masyarakat bertanya-tanya, kapan 1 Muharram 2022 atau Tahun baru Islam 1444 Hijriah akan jatuh.

Pasalnya, Tahun Baru Islam juga diperingati sebagai Hari Libur Nasional di Indonesia.

Jadi kapan Tahun Baru Islam 1444 Hijriah (1 Muharram 2022) akan dilakukan?

Perlu diketahui ada dua alasan mengapa penetapan 1 Muharram 2022 masih menjadi perdebatan.

Mengacu pada Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri yang dirilis beberapa waktu lalu, 1 Muharram 1444 Hijriah dikatakan akan jatuh pada Sabtu, 30 Juli 2022.

Halaman:

Editor: Hayyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah