4 Desa Wisata Primadona di Lombok, Habis kesana Dijamin Ndak Mau Pulang

- 27 Oktober 2022, 19:43 WIB
Pemandangan Desa Tetebatu
Pemandangan Desa Tetebatu /Tangkap layar/Catatanflaspacker.com

4. Desa Wisata Bilebante

Desa Bilebante berada di Kabupaten Lombok Tengah NTN dan menjadi salah satu desa yang sukses kembangkan desa wisata.

 

Jika Sobat Mandalika berwisata di Desa Bilebante, kalian bakal menyuguhkan keasrian alamnya, banyak lahan persawahan dan beberapa fasilitas pendukung bagi para pengunjung yang ingin menikmati keindahan alam khas perdesaan.

 

Selain itu, terdapat fasilitas lainnya sepeti homestay, bumi perkemahan, kolam renang, Pasar Pancingan, jalur sepeda, dan pelatihan UMKM pengolahan rumput laut.

 

Pada tahun 2017 Desa Wisata Hijau Bilebante mendapatkan penghargaan dari Kemendes PDTT sebagai Desa Wisata terbaik dalam ajang Desa Wisata Award 2017 loh! 

(Hayyan) *** 

 

Halaman:

Editor: Hayyan

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x