Demen Wisata Memacu Adrenalin Usai Ikut LSF di Sirkuit Mandalika? 4 Destinasi Ini Cocok Dikunjungi

- 4 November 2022, 10:47 WIB
Air Terjung Benang Kelambu Lombok Tengah
Air Terjung Benang Kelambu Lombok Tengah /Instagram/@benangkelambu

 

2. Pantai Gerupuk

Bagi para pecinta olahraga surfing, Pantai Gerupuk cocok banget deh.

Pantai ini berada di desa Gerupuk, kecamatan Lombok Tengah NTB.

Bagi kamu yang mau belajar surfing, tempat ini cocok banget. Ada 5 sport lokasi surfing dari pemula sampai yang Pro ada di pantai ini.

Bagi kamu yang tidak tahu surfing, kamu bisa menikmati indahnya pantai dan pasir putih Pantai Gerupuk yang menawan.

3. Air Terjun Benang Kelambu

Tidak hanya memiliki pantai yang indah, Lombok Tengah nyatanya punya wisata alam berupa wisata air terjun juga loh!

Air terjun Benang Kelambu dan berada di Desa Desa Aik Berik, Kecamatan Batukliang Utara, Lombok Tengah NTB.

Jika kamu pengen ke sana, kamu bakal trekking melintasi medan yang terjal dan hutan yang rindang.

Halaman:

Editor: Hayyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah