1 Desember Peringatan Hari AIDS Sedunia 2023, Cek Twibbon yang Keren di Sini Buat Sosial Media

- 30 November 2023, 19:06 WIB
Ilustrasi Hari AIDS Sedunia pada 1 Desember 2021. Kenapa Hari AIDS Sedunia diperingati?
Ilustrasi Hari AIDS Sedunia pada 1 Desember 2021. Kenapa Hari AIDS Sedunia diperingati? / REUTERS/Nacho Doce

MANDALIKA PIKIRAN RAKYAT - Tiba lagi momen penting untuk bersatu dalam kesadaran dan solidaritas. Hari AIDS Sedunia, yang jatuh pada 1 Desember setiap tahunnya, bukan hanya sekadar tanggal di kalender, tetapi panggilan untuk mengenang mereka yang pergi karena AIDS dan untuk menyadarkan kita akan bahaya penyakit ini.

Menyambut 1 Desember 2023, yang kebetulan adalah hari Jumat, mari kita jadikan media sosial sebagai panggung peringatan. Tema tahun ini, "Let Communities Lead" atau "Biarkan Masyarakat Memimpin", mengajak kita semua untuk bersama-sama memerangi AIDS.

 

Untuk meramaikan dan menyebarkan kesadaran, yuk bagikan Twibbon Hari AIDS Sedunia 2023 di berbagai platform sosial:

1. [Twibbon Bengkalis](https://www.twibbonize.com/has23bengkalis)
2. [Twibbon Dinkes Brebes](https://www.twibbonize.com/has2023dinkesbrebes)
3. [Twibbon Aksi Serentak](https://www.twibbonize.com/aksiserentakhas23)
4. [Twibbon YPKDS](https://www.twibbonize.com/ypkdshas2023)
5. [Twibbon PGASOL](https://www.twibbonize.com/hariaids2023pgasol)

 

Tambahkan Twibbon pada status WhatsApp, Instagram, Facebook, dan TikTok Anda sebagai langkah kecil yang dapat memberikan dampak besar. Mari bersama-sama menjadi suara untuk perubahan dan mendukung perjuangan melawan AIDS. ***

Editor: Hayyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah