PT Freeport Indonesia Buka Lowongan Untuk S1, ini Syarat dan Ketentuannya

- 23 Agustus 2022, 14:14 WIB
PT Freeport Indonesia buka 34 lowongan bagi Fresh Graduated
PT Freeport Indonesia buka 34 lowongan bagi Fresh Graduated /Foto: Freeport/

Engineering, Communication, Computer Science, Educarion, Economy, Electrical Engineering (Low/High Voltage), Environmental Engineering, Environmental Science, Epidemiology, Fiscal Administration/Tax, Forestry, Geodetic Engineering, Geology, Geophysics, Industrial Engineering, Informatics Engineering, Informatics System, Information Technology, Management, Law, Mechanical Engineering, Metallurgical Engineering, Mining Engineering, Occupational Health Safety, Psychology, Physics, Statistic, dan Public Health.

*jurusan lain dipersilahkan mendaftar, dan akan dipertimbangkan

Persyaratan:

1. Pendidikan D4, S1 atau S2 pada bidang studi yang terpilih, dari universitas di Indonesia atau luar negeri.

2. Memiliki indeks prestasi kumulatif minimum 2.8 dari skala 4.0.

3. Tidak lebih dari 2 tahun sejak kelulusan. ***

 

10. FGP Teknik Metalurgi

11. FGP Teknik / Ilmu Lingkungan

12. FGP Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) / Kesehatan Masyarakat

13. FGP Epidemologi

Halaman:

Editor: Abdul Karim

Sumber: PT Freeport


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x