Resahkan Orangtua, Begini 5 Tips Jitu Hindari Penculikan Anak

- 2 Februari 2023, 13:44 WIB
Ilustrasi penculikan anak
Ilustrasi penculikan anak /Pixabay/

2. Selalu pastikan lokasi anak

Mengetahui lokasi anak itu sangat penting. Orang tua harus tahu dimana anak sedang berada. Hal ini untuk memperkecil kemungkinan terjadinya penculikan anak. Moms bisa memasang aplikasi pelacak lokasi di smartphone anak atau meminta anak untuk share lokasi. Namun, ajari anak untuk tidak terlalu mengekspos barang barang yang di bawanya terlebih jika itu barang mahal.

3. Pantau situs media sosialnya.

Luasnya jaringan sosial dan globalisasi tentunya dapat mempermudah penggunanya. Namun, ada, juga dampak negatifnya. Seringkali kasus tindak kejahatan dimulai dari media sosial. Banyak sekali oknum yang memanfaatkan media sosial untuk mengiming imingi korbannya.

Informasi media sosial juga sangat beragam sehingga rawan hoaks dan penipuan. Moms, awasi media sosial anak dan awasi situs yang diakses anak. Pastikan anak mengakses situs yang benar untuk menghindari pengaruh buruk media sosial. Ajari anak untuk tidak mudah terpengaruh dengan media sosial terlebih pada oknum yang mengajak bertemu dengan iming iming hadiah.

4. Titipkan anak pada orang terpercaya

Pekerjaan menjadi salah satu hal yang tidak bisa ditinggalkan. Seringkali anak ditinggal sendirian karena masalah pekerjaan. Apabila Orang tua sedang sibuk, titipkan anak pada orang terpercaya disekitar. Jangan biarkan anak sendirian, karena hal itu dapat meningkatkan resiko penculikan anak.

5. Waspadai orang Asing

Seringkali penculik menggunakan berbagai cara untuk melakukan aksinya. Salah satunya dengan bertindak sangat dekat penculik memanipulasi keadaan dengan membuat orang tua menjadi lengah.

Moms harus berhati-hati dengan orang yang baru dikenal. Terlebih jika orang tersebut membuat gerak gerik mencurigakan. Moms gunakan bahasa tubuh untuk melindungi anak dan bahasa tubuh yang mengartikan bahwa anak sedang dalam pengawasan.

Halaman:

Editor: Hayyan

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x